Postingan

Menampilkan postingan dari September 22, 2018

Pemilihan Nomor Urut Calon Presiden - Wakil Presiden 2019

Gambar
Jokowi-Ma'ruf Nomor Urut 1, Prabowo-Sandi Nomor 2 21 Sep 2018, 20:43 WIB Pasangan capres dan cawapres Jokowi-Ma'ruf Amin dan Prabowo Subianto-Sandiaga Uno di KPU. (Liputan6.com) Join Liputan6.com, Jakarta -  Pasangan capres-cawapres Joko Widodo-Ma'ruf Amin mendapatkan nomor urut 1 untuk  Pilpres 2019 . Sedangkan pasangan Prabowo Subianto-Sandiaga Uno mendapat nomor urut 2. Hasil itu didapat setelah kedua pasangan calon mengambil nomor undian dan membukanya secara bersamaan di Kantor  KPU , Jalan Imam Bonjol, Jakarta Pusat, Jumat (21/9/2018) malam Saat mengambil nomor undian, Prabowo tampak semringah. Sedangkan Ma'ruf mengawali doa sebelum Jokowi mengambil nomor urut capres dan cawapres. Pembacaan doa tersebut diikuti Prabowo dan Sandiaga. Jokowi pun tampak tersenyum setelah mendapatkan nomor urut 1, demikian pula Prabowo yang tersenyum mendapat nomor urut 2. Jokowi pun langsung memamerkan simbol nomor 1 dengan jari telunjuk. Ruang sid...