Hasil MotoGP Argentina
Home MotoGP Raket Formula 1 Basket Sepakbola Sport Lain Sport Highlights Foto Sport Video Sport Infografis About The Game Indeks Most Popular Siaran TV Livestreaming MotoGP Home / detikSport / Moto GP Senin, 01 Apr 2019 01:51 WIB Hasil MotoGP Argentina Doni Wahyudi - detikSport Marc Marquez jadi juara MotoGP Argentina (Juan MABROMATA / AFP) Jakarta - MotoGP Argentina menghasilkan Marc Marquez sebagai juara. Rider Repsol Honda itu tampil dominan dari start sampai finis untuk mengalahkan Valentino Rossi dan Andrea Dovizioso. Dalam balapan yang dilangsungkan di Autodromo Termas de Río Hondo, Marc Marquez tampil tanpa cela. Memulai balapan dari posisi terdepan, dia sama sekali tak terbendung. Sudah unggul jauh sejak tikungan pertama, Marquez unggul satu detik lebih saat menuntaskan lap pertama. Ketik...